Pages

Tuesday, July 6, 2010

Warehouse

Warehouse terdiri dari ware dan house. Ware secara harfiah berarti barang. Dan house adalah rumah. Jadi warehouse mempunyai arti yaitu rumah barang. Warehouse ini adalah sebuah rumah atau ruangan atau tempat untuk menyimpan barang-barang.

No comments:

Post a Comment

Related Posts